Modul flaser sen hazard otomatis
Modul Sein Hazard Automatis Adalah Alat
Untuk Mengedipkan Lampu Sein Pada Motor Secara Bersamaan Dan Otomatis Ketika
Dinyalakan Lampu Sein Maka Hazard Akan Mati Dan Ketika Sein Mati, Hazard Jalan
Kembali Secara Automatis.
Kelebihan Modul Flasher sen Hazard UMISJ Diantaranya
·
IC Menggunakan
Yang Bagus
·
Riley Bukan
Pakai Yang Putih Pastinya (pake riley yang bagus)
·
Kuat Dipake
24 Jam Nonstop (Sudah Dites)
·
Box Lebih
Kokoh
Type flaser sen hazard UMISJ
1. Modul flaser hazard 2 mode
Mode 1: Kedip Strobe
Mode 2: Kedip Hazard
Untuk Mengganti Mode Hanya Dengan satu saklar On off On
Untuk Pemasangan Sangat Mudah.
Kabel Merah Ke + Aki (Jalur Positif)
Kabel Hitam – Aki (Massa)
Kabel Putih 3 Kabel Ke Saklar (Sudah kita pasang saklarnya)
Kabel Putih 2 Kabel Ke Sein + Kanan dan Kiri
Kable Hijau Ke Flasher Sein Kaki L
2. Modul flaser sen hazard 6 mode
Flasher Hazard Atau Flasher Touring 6 Mode Auto On/Off.
Untuk Menyalakan Sein Dengan 6 Mode Kedipan Dan Akan Mati Jika Sein Dinyalakan
Dan Akan Nyala Kembali Jika Sein Di Matikan. Cocok Untuk Agan Yang Hoby Touring
Yang Type Ini. Cukup Praktis Dengan 1 Saklar (Tidak Ribet Bikin Dudukan /
Bracket)
Untuk Mengganti Mode Hanya Dengan Mematikan Saklar
Kemudian Langsung Dinyalakan Lagi Begitu Seterusnya.
Type Modenya
Antara Lain
1. Berkedip Strobo ( Kiri Kedip
4 Kali Kemudian Kanan Kedip 4 Kali)
2. Berkedip Flipflop ( Berkedip
Kiri Kanan Bergantian)
3. Berkedip Hazard Lambat (
Brkedip 1 Kali Lambat Bareng)
4. Berkedip Flipflop Dan Strobo
Bergantian
5. Berkedip Hazard Cepat
(Berkedip 4 Kali Cepat Bareng)
6. Berkedip Hazard Lambat Dan
Strobo Bareng
Cara Pemasangan Nya Sangat Praktis Juga.
Kabel Warna Merah Ke Kontak +
Kabel Warna Hitam Ke Masa/Ground/Aki Negatf
Kabel Warna Kuning Ke Kiri Dan Kanan Lampu Sein +
Kabel Warna Hijau Ke Flasher Sein Kaki L
Nanti sudah ada petunjuknya di dalam
0 komentar :
Posting Komentar